• Nasional & Opini
    • Politik
    • Hukum
    • Sosial
    • Budaya
    • HanKam
    • Daerah
    • Kesehatan
    • Edukasi
    • Opini
    • English Version
  • World
    • Economy
    • Politic
    • Law
    • Culture
    • Islam
    • Freedom for Palestine
    • Umra & Hajj
    • Tourism
  • Ekonomi
    • Bisnis & Wirausaha
    • Common
    • Islami
    • Property
    • CSR
  • Nusantara
    • Metro
    • Urban
    • Guru Kita
    • Prestasi
    • Profil Perubahan
    • Wisata
  • Healtech
    • Hidup Sehat
    • Riset
    • Teknologi
    • Gadget
  • Auto-Sport & Hobby
    • Aneka Olah Raga
    • Sepeda
    • Golf
    • Auto
    • Fauna & Flora Care
  • Change
    • Motivasi
    • Entrepreneurship
    • Citizen
    • Pensiun Sehat
  • Syar’i
    • Rasulullah Shallallahu Alaihi Wasallam
    • Muslim Fashion
    • Harmoni Keluarga
    • Griya Harmoni
    • Psikologi
    • Masjid & Activity
  • People & Activity
    • Figure
    • Community
    • Society
    • Social
    • Event
  • Youth
    • Smart Teens
    • Students
    • School Story
    • Campuss Story
    • Millennial
  • Kuliner
    • Resto
    • Kaki Lima
    • Resep
  • Cit-Jour
No Result
View All Result
No Result
View All Result
Home Nasional & Opini

Tiga Pos Penyekatan Mudik Ini Berhasil Ditembus Pemudik

by Ave Rosa
10 Mei 2021 | 13:35 WIB
in Nasional & Opini, Sosial
Reading Time: 3 mins read
A A
Tiga Pos Penyekatan Mudik Ini Berhasil Ditembus Pemudik

Viral sebuah video yang memperlihatkan sekumpulan pemudik menggunakan sepeda motor menerobos barikade penyekatan mudik. (Istimewa) via jawapos.com

Avesiar – Jakarta

Pemerintah secara tegas melarang kegiatan mudik pada periode libur Hari Raya Idul 2021. Hal itu karena masih berlangsungnya pandemi Covid-19.

Namun, nyatanya kebijakan tersebut banyak diabaikan oleh masyarakat.

Selama arus mudik ini, setidaknya sudah ada 3 peristiwa di kawasan Jabodetabek di mana pos penyekatan tidak berhasil menahan laju pemudik. Hasilnya, pemudik tetap bisa melanjutkan perjalanan tanpa adanya pemeriksaan petugas.

Bacaan Terkait :

Tentara Chechnya Dipuji Saat Bertemu Kadyrov, Putin: Mereka Tidak akan Gagal

Fatwa MUI Hukum Lesbian, Gay, Sodomi, Pencabulan, dan Penyimpangan Perilaku LGBT

Akhirnya Hamas dan Palestina Siap untuk Pemilihan Kota di Gaza Setelah 18 Tahun Terkepung

Petaka Pesta Pernikahan Tewaskan Sedikitnya 120 Orang Dipicu Kebakaran, Irak Berkabung Nasional

Load More

Berikut 3 peristiwa lolosnya pemudik di pos penyekatan:

1. KM 31 Tol Jakarta-Cikampek

Kemacetan panjang mengular jelang Gerbang Tol Cikarang Barat menuju Cikampek. Kemacetan ini ditimbulkan akibat adanya penyekatan mudik pada periode libur Hari Raya Idul Fitri 2021.

“Dari pagi tadi kita melakukan pemeriksaan. Namun karena volume lalu lintas tinggi sekali, kemudian imbas pemeriksaan yang kita lakukan ekornya mencapai 5 sampai 8 KM,” kata Dirlantas Polda Metro Jaya Kombes Pol Sambodo Purnomo Yogo kepada wartawan, Kamis (6/5) pekan lalu.

Untuk mengurai kemacetan ini, petugas memutuskan memberhentikan sementara penyekatan mudik. Kendaraan diizinkan meneruskan perjalanan. Pemeriksaan akan kembali dilakukan apabila kondisi lalu lintas mulai terurai.

“Kita akan los (lepas, Red) pemeriksaan sampai nanti ekornya kurang lebih 1 sampai 2 km, baru kemudian kita akan laksanakan pemeriksaan kembali. Supaya ini juga tidak menghambat,” jelas Sambodo.

2. Karawang, Jawa Barat

Viral sebuah video yang memperlihatkan sekumpulan pemudik menggunakan sepeda motor menerobos barikade penyekatan mudik. Mereka terus melaju tanpa mengindahkan intruksi petugas kepolisian.

Kapolres Karawang, Jawa Barat, AKBP Rama Samtama Putra mengatakan, peristiwa ini terjadi di Pos Sekat Bundaran Kepuh pada dini hari tadi. Sebelumnya polisi sudah memprediksi jika hari ini akan menjadi puncak arus mudik dari arah Jakarta menuju Jalur Arteri Pantura dengan didominasi oleh kendaraan roda 2.

“Tepat pada pukul 00.05 wib terjadi lonjakan arus pemudik yang melintas di Bundaran Kepuh,” kata Rama saat dikonfirmasi, Sabtu (8/5) akhir pekan kemarin.

Rama menuturkan, jumlah pemudik saat itu diperkirakan berjumlah 500 kendaraan. Petugas tidak bisa menghalau karena kalah jumlah personel.

“Pemudik menerobos secara paksa barikade rekayasa dengan cara melawan arus saat diperintahkan oleh petugas untuk putar balik,” jelasnya.

Akibat peristiwa ini, penebalan pasukan langsung dilakukan. Hasilnya, dalam 10 menit setelah penerobosan, situasi sudah kembali kondusif dan terkendali.

3. Kedungwaringin, Bekasi, Jawa Barat

Kali ini, pemudik di pos penyekatan Kedungwaringin, Bekasi, Jawa Barat di-los-kan oleh petugas karena telah menimbulkan kemacetan panjang.

Kapolres Metro Bekasi, Kombes Pol Hendra Gunawan membenarkan adanya pelepasan kendaraan mudik ini. Peristiwa ini terjadi pada Minggu (9/5) menjelang dini hari.

“Memang dibuka ini karena sudah terlalu padat, antrean juga sudah hampir 5 kilometer, baik antrean motor maupun antrean mobil,” kata Hendra kepada wartawan, Senin (10/5).

Polisi menilai kondisi lalu lintas saat itu sudah tidak kondusif. Sehingga diputuskan dilakukan diskresi kepolisian, dengan cara melepas kendaraan mudik.

“Ini dinamika supaya juga tidak terlalu berkerumun dan ini juga berpotensi kalau terlalu banyak berkerumun berpotensi jadi penyebaran penyakit,” jelas Hendra. (ave/jawapos. com)

ShareTweetSendShare
Previous Post

Pastikan Vaksin Gotong Royong Rp 500 Ribu Sekali Penyuntikan

Next Post

Habib Rizieq Ajukan Penangguhan Penahanan Sebelum Lebaran

Mungkin Anda Suka Juga :

Jangan Takut, Ini Sudut Pandang Islam Soal Praktik Kredit

Fatwa MUI Hukum Lesbian, Gay, Sodomi, Pencabulan, dan Penyimpangan Perilaku LGBT

28 September 2023

...

Para Dai Diingatkan Sekjen MUI Tidak Pasang Tarif Karena Menghilangkan Kemuliaannya

Para Dai Diingatkan Sekjen MUI Tidak Pasang Tarif Karena Menghilangkan Kemuliaannya

26 September 2023

...

Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri Menerima Mahasiswa Non Muslim

Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri Menerima Mahasiswa Non Muslim

22 September 2023

...

Wapres RI Apresiasi Dibukanya Kantor LPPOM MUI di China Demi Kemudahan Sertifikasi Halal

Wapres RI Apresiasi Dibukanya Kantor LPPOM MUI di China Demi Kemudahan Sertifikasi Halal

18 September 2023

...

MUI dan Polri Gelar FGD Mencegah Potensi Kegaduhan Sosial Akibat Pemilu

MUI dan Polri Gelar FGD Mencegah Potensi Kegaduhan Sosial Akibat Pemilu

14 September 2023

...

Load More
Next Post
Habib Rizieq Ajukan Penangguhan Penahanan Sebelum Lebaran

Habib Rizieq Ajukan Penangguhan Penahanan Sebelum Lebaran

Jabodetabekjur Kompak Larang Mudik Lokal dan Halal Bihalal

Jabodetabekjur Kompak Larang Mudik Lokal dan Halal Bihalal

Discussion about this post

TERKINI

Tentara Chechnya Dipuji Saat Bertemu Kadyrov, Putin: Mereka Tidak akan Gagal

29 September 2023

Fatwa MUI Hukum Lesbian, Gay, Sodomi, Pencabulan, dan Penyimpangan Perilaku LGBT

28 September 2023

Akhirnya Hamas dan Palestina Siap untuk Pemilihan Kota di Gaza Setelah 18 Tahun Terkepung

28 September 2023

Petaka Pesta Pernikahan Tewaskan Sedikitnya 120 Orang Dipicu Kebakaran, Irak Berkabung Nasional

27 September 2023

Bukan Bid’ah Dhalalah, Memperingati Maulid Nabi Hukumnya Boleh

27 September 2023

Ukraina Mengklaim Menewaskan Komandan Armada Laut Hitam, Rusia Merilis Video Rapatnya

26 September 2023

Para Dai Diingatkan Sekjen MUI Tidak Pasang Tarif Karena Menghilangkan Kemuliaannya

26 September 2023

Presiden IOI Made Dana Tangkas dan MARii Berkolaborasi Akan Membentuk Federasi Institut Otomotif ASEAN

25 September 2023

Pidato Netanyahu di PBB yang Mengklaim Wilayah dan Melarang Hak Veto Dikecam Palestina

25 September 2023

Profesor Perempuan Terkemuka Uyghur Dijatuhi  Hukuman Penjara Seumur Hidup Otoritas Tiongkok

24 September 2023
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Cyber
  • Kontak

© 2017 Avesiar.com - All Rights Reserved

  • Nasional & Opini
    • Politik
    • Hukum
    • Sosial
    • Budaya
    • HanKam
    • Daerah
    • Kesehatan
    • Edukasi
    • Opini
    • English Version
  • World
    • Economy
    • Politic
    • Law
    • Culture
    • Islam
    • Freedom for Palestine
    • Umra & Hajj
    • Tourism
  • Ekonomi
    • Bisnis & Wirausaha
    • Common
    • Islami
    • Property
    • CSR
  • Nusantara
    • Metro
    • Urban
    • Guru Kita
    • Prestasi
    • Profil Perubahan
    • Wisata
  • Healtech
    • Hidup Sehat
    • Riset
    • Teknologi
    • Gadget
  • Auto-Sport & Hobby
    • Aneka Olah Raga
    • Sepeda
    • Golf
    • Auto
    • Fauna & Flora Care
  • Change
    • Motivasi
    • Entrepreneurship
    • Citizen
    • Pensiun Sehat
  • Syar’i
    • Rasulullah Shallallahu Alaihi Wasallam
    • Muslim Fashion
    • Harmoni Keluarga
    • Griya Harmoni
    • Psikologi
    • Masjid & Activity
  • People & Activity
    • Figure
    • Community
    • Society
    • Social
    • Event
  • Youth
    • Smart Teens
    • Students
    • School Story
    • Campuss Story
    • Millennial
  • Kuliner
    • Resto
    • Kaki Lima
    • Resep
  • Cit-Jour