• Nasional & Opini
    • Politik
    • Hukum
    • Sosial
    • Budaya
    • HanKam
    • Daerah
    • Kesehatan
    • Edukasi
    • Opini
    • English Version
  • World
    • Economy
    • Politic
    • Law
    • Culture
    • Islam
    • Freedom for Palestine
    • Umra & Hajj
    • Tourism
  • Ekonomi
    • Bisnis & Wirausaha
    • Common
    • Islami
    • Property
    • CSR
  • Nusantara
    • Metro
    • Urban
    • Guru Kita
    • Prestasi
    • Profil Perubahan
    • Wisata
  • Healtech
    • Hidup Sehat
    • Riset
    • Teknologi
    • Gadget
  • Auto-Sport & Hobby
    • Aneka Olah Raga
    • Sepeda
    • Golf
    • Auto
    • Fauna & Flora Care
  • Change
    • Motivasi
    • Entrepreneurship
    • Citizen
    • Pensiun Sehat
  • Syar’i
    • Rasulullah Shallallahu Alaihi Wasallam
    • Muslim Fashion
    • Harmoni Keluarga
    • Griya Harmoni
    • Psikologi
    • Masjid & Activity
  • People & Activity
    • Figure
    • Community
    • Society
    • Social
    • Event
  • Youth
    • Smart Teens
    • Students
    • School Story
    • Campuss Story
    • Millennial
  • Kuliner
    • Resto
    • Kaki Lima
    • Resep
  • Cit-Jour
No Result
View All Result
No Result
View All Result
Home World Politic

Erdogan Memperingati Kematian Ataturk ke-81

by Avesiar
11 November 2019 | 17:41 WIB
in Politic
Reading Time: 1 min read
A A
Erdogan Memperingati Kematian Ataturk ke-81

Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan mengenang ke-81 tahun kematian pendiri negara mereka Mustafa Kemal Ataturk, Sabtu (09/11).

ANKARA

Presiden Turki, seperti lansir dari Anadolu Agency, mengenang ke-81 tahun kematian pendiri negara mereka Mustafa Kemal Ataturk, Sabtu (09/11).

Dalam pesan yang menandai hari itu, Recep Tayyip Erdogan mengatakan bahwa mereka sepantasnya memahami pelajaran-pelajaran dari para veteran yang mendapatkan penghargaan dari Negara dan seluruh dunia. Dan agar diceritakan kepada para pemuda dan anak-anak bahwa dia adalah seorang patriot sejati.

“Kita harus membawa lentera menuju ke masa depan untuk persatuan dan solidaritas generasi berikutnya tanpa melupakan pengorbanan dan perjuangan yang telah dilakukannya,” ucap Erdogan.

Bacaan Terkait :

Tentara Chechnya Dipuji Saat Bertemu Kadyrov, Putin: Mereka Tidak akan Gagal

Fatwa MUI Hukum Lesbian, Gay, Sodomi, Pencabulan, dan Penyimpangan Perilaku LGBT

Akhirnya Hamas dan Palestina Siap untuk Pemilihan Kota di Gaza Setelah 18 Tahun Terkepung

Petaka Pesta Pernikahan Tewaskan Sedikitnya 120 Orang Dipicu Kebakaran, Irak Berkabung Nasional

Load More

Menurut pernyataan yang dikeluarkan oleh bagian komunikasi kantor kepresidenan, Ataturk mencapai keberhasilan yang luar biasa pada perang kemerdekaan dalam mengamankan tempat bersejarah dunia itu (Turki, red).

“Negara kita selamanya berjuang untuk melindungi tanah air dan bendera Negara yang dipertahankan dengan darah para pahlawan dan korban sipil. Republik Turki terus tumbuh dengan kekuatan yang dicapai pada masa lalu dan segala upaya untuk menjaganya,” ujar presiden Erdogan.

Dia menambahkan, bahwa sebagaimana mereka melangkah menuju masa depan dengan harapan yang besar dan tekad yang bulat lebih dari sebelumnya, mereka melanjutkan melindungi republik yang disebut oleh Mustafa Kemal Ataturk sebagai “pekerjaan terhebat saya”, dan mereka terus melangkah tanpa lelah agar negara menjadi lebih maju.

Ataturk dilahirkan pada 1881 di kota Yunani Thessaloniki, di mana Kekaisaran Otoman berada. Kemudian dia berjaya di militer pada 1915 ketika memimpin pasukannya memukul mundur invasi sekutu di Canakkale, yang dikenal di barat sebagai Dardanelles.

Seiring jatuhnya kekaisaran Ottoman setelah Perang Dunia 1, Ataturk memimpin perang kemerdekaan Turki yang mengalahkan kekuatan Eropa. Ketika dia menjadi presiden, Ataturk mengubah Turki menjadi negara modern dan sekuler. Dia meninggal dunia di Istanbul pada 10 November 1938, pada usia 57 tahun. (ave/anadolu agency)

ShareTweetSendShare
Previous Post

Hasil Riset, Kopi Adalah Rahasia Panjang Usia

Next Post

DPR dan Menlu Bahas Pencekalan Rizieq Secara Tertutup

Mungkin Anda Suka Juga :

Tentara Chechnya Dipuji Saat Bertemu Kadyrov, Putin: Mereka Tidak akan Gagal

Tentara Chechnya Dipuji Saat Bertemu Kadyrov, Putin: Mereka Tidak akan Gagal

29 September 2023

...

Ukraina Mengklaim Menewaskan Komandan Armada Laut Hitam, Rusia Merilis Video Rapatnya

Ukraina Mengklaim Menewaskan Komandan Armada Laut Hitam, Rusia Merilis Video Rapatnya

26 September 2023

...

Pemilu Lokal Tunisia 24 Desember, Banyak Partai Politik Serukan Boikot

Pemilu Lokal Tunisia 24 Desember, Banyak Partai Politik Serukan Boikot

22 September 2023

...

Rencana Mengisolasi Rusia Gagal Saat KTT G20

Rencana Mengisolasi Rusia Gagal Saat KTT G20

10 September 2023

...

Dalam Keadaan Darurat, Pemerintah Ekuador Memindahkan Pemimpin Geng

Dalam Keadaan Darurat, Pemerintah Ekuador Memindahkan Pemimpin Geng

13 Agustus 2023

...

Load More
Next Post
DPR dan Menlu Bahas Pencekalan Rizieq Secara Tertutup

DPR dan Menlu Bahas Pencekalan Rizieq Secara Tertutup

Evo Morales Mengaku Kepalanya Dihargai Rp 703 Juta

Evo Morales Mengaku Kepalanya Dihargai Rp 703 Juta

Discussion about this post

TERKINI

Tentara Chechnya Dipuji Saat Bertemu Kadyrov, Putin: Mereka Tidak akan Gagal

29 September 2023

Fatwa MUI Hukum Lesbian, Gay, Sodomi, Pencabulan, dan Penyimpangan Perilaku LGBT

28 September 2023

Akhirnya Hamas dan Palestina Siap untuk Pemilihan Kota di Gaza Setelah 18 Tahun Terkepung

28 September 2023

Petaka Pesta Pernikahan Tewaskan Sedikitnya 120 Orang Dipicu Kebakaran, Irak Berkabung Nasional

27 September 2023

Bukan Bid’ah Dhalalah, Memperingati Maulid Nabi Hukumnya Boleh

27 September 2023

Ukraina Mengklaim Menewaskan Komandan Armada Laut Hitam, Rusia Merilis Video Rapatnya

26 September 2023

Para Dai Diingatkan Sekjen MUI Tidak Pasang Tarif Karena Menghilangkan Kemuliaannya

26 September 2023

Presiden IOI Made Dana Tangkas dan MARii Berkolaborasi Akan Membentuk Federasi Institut Otomotif ASEAN

25 September 2023

Pidato Netanyahu di PBB yang Mengklaim Wilayah dan Melarang Hak Veto Dikecam Palestina

25 September 2023

Profesor Perempuan Terkemuka Uyghur Dijatuhi  Hukuman Penjara Seumur Hidup Otoritas Tiongkok

24 September 2023
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Pedoman Media Cyber
  • Kontak

© 2017 Avesiar.com - All Rights Reserved

  • Nasional & Opini
    • Politik
    • Hukum
    • Sosial
    • Budaya
    • HanKam
    • Daerah
    • Kesehatan
    • Edukasi
    • Opini
    • English Version
  • World
    • Economy
    • Politic
    • Law
    • Culture
    • Islam
    • Freedom for Palestine
    • Umra & Hajj
    • Tourism
  • Ekonomi
    • Bisnis & Wirausaha
    • Common
    • Islami
    • Property
    • CSR
  • Nusantara
    • Metro
    • Urban
    • Guru Kita
    • Prestasi
    • Profil Perubahan
    • Wisata
  • Healtech
    • Hidup Sehat
    • Riset
    • Teknologi
    • Gadget
  • Auto-Sport & Hobby
    • Aneka Olah Raga
    • Sepeda
    • Golf
    • Auto
    • Fauna & Flora Care
  • Change
    • Motivasi
    • Entrepreneurship
    • Citizen
    • Pensiun Sehat
  • Syar’i
    • Rasulullah Shallallahu Alaihi Wasallam
    • Muslim Fashion
    • Harmoni Keluarga
    • Griya Harmoni
    • Psikologi
    • Masjid & Activity
  • People & Activity
    • Figure
    • Community
    • Society
    • Social
    • Event
  • Youth
    • Smart Teens
    • Students
    • School Story
    • Campuss Story
    • Millennial
  • Kuliner
    • Resto
    • Kaki Lima
    • Resep
  • Cit-Jour